Apa yang bisa kami bantu?

A. Pendahuluan

Pada layanan GIO Public  memungkinkan anda untuk mengganti pemilik (owner) dari mesin virtual (VM). Ini bisa terjadi karena perubahan dalam administrasi sistem pada VM tersebut. Artikel ini akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang cara mengganti pemilik VM pada GIO Public.

B. Konfigurasi

Pertama tama Login pada portal GIO Public Anda. Pastikan sebelum melakukan change owner Anda sudah memiliki User lain yang sudah ditambahkan menggunakan panduan berikut :

Pilih Data Centers >> Klik Data Center

Gambar 1. Dashboard Gio Public

 

Pilih Virtual Machines >>  Pilih VM Anda >> Actions >> Change Owner 

Gambar 2. Change Owner

 

Anda dapat mengganti Owner VM tersebut sesuai kebutuhan Anda. 

Gambar 3. Informasi Users

 

Dalam artikel ini, kami telah memberikan panduan tentang cara mengganti pemilik VM pada Gio Public. Proses ini dapat berguna perubahan dalam administrasi sistem. Pastikan untuk selalu menggunakan hak akses yang sesuai dan berhati-hati saat mengubah pemilik VM, karena ini bisa memengaruhi tingkat akses dan tanggung jawab atas VM tersebut.

Semoga artikel ini dapat membantuAnda. Temukan bantuan lainnya melalui Knowledge Base Biznet Gio. Jika Anda masih memiliki kendala silahkan hubungi support@biznetgio.com.