Cara Redirect Domain di NEO Web Hosting
0 people liked this article
Redirect Domain adalah cara untuk mengarahkan domain kita menuju ke domain yang lain dengan sebagai contoh kita dapat mengakses Google.com dengan cara mengakses domain neowebhosting.my.id maka akan langsung direct ke Google.com.
Langkah 1
Silakan dapat login ke cPanel anda Klik Redircts.
Langkah 2
Pada Halaman Redirects anda dapat mengisi Type menjadi permanent (301) >> pada bagian https?://(www.)? Dapat di pilih Domain mana yang di gunakan untuk mengarah ke domain tujuan >> Redirects To dapat di isi domain Tujuan nya >> www. redirection: dapat di isi sesuai kebutuhan anda.
Langkah 3
Setelah Klik Add maka anda akan di arahkan ke halaman ini apabila berhasil, untuk proses ini memerlukan masa propagasi sekitar 30 Menit – 1Jam dan dapat lebih cepat
Langkah 4
Kemudian kita cek melalui Redirect Tool sudah mengarah ke Google.com sesuai yang kita redirects to sebelumnya
Semoga artikel ini dapat membantu Anda. Temukan bantuan lainnya melalui Knowledge Base Biznet Gio. Jika Anda masih memiliki kendala silahkan hubungi support@biznetgio.com
Popular Articles
-
Cara Install & Konfigurasi Monitoring Cacti Serta Mengetahui Fungsi Fitur Pada Cacti
8 people say this guide was helpful
-
Cara Mengaktifkan Telnet pada Windows 7, 8 dan 10
3 people say this guide was helpful
-
Instalasi DNS Server Menggunakan Service Bind di CentOS 7
4 people say this guide was helpful
-
Jenis-Jenis Software Virtualisasi untuk Membuat Virtual Machine
5 people say this guide was helpful