Cara Order Neo Object Storage
1 people liked this article
A. Pendahuluan
Object Storage adalah sebuah web service yang digunakan untuk menyimpan dan mengambil data dari mana pun dengan menggunakan native web protocol. Setiap object biasanya terdiri dari data itu sendiri, sejumlah variabel metadata, dan unique identifier. Berikut cara membuat Neo Object Storage pada https://portal.biznetgio.com/
B. Cara Order Layanan Neo Object Storage
1. Masuk ke https://portal.biznetgio.com/.
2. Pilih menu Storage & Backup, lalu Pilih Neo Object Storage
3. Pilih “Create New”
4. Isi Form detail dari Neo Object Storage yang akan dibuat, setelah itu pilih Next
5. Pada order summary pastikan Metode pembayaran yang ingin digunakan, lalu klik Order
6. Maka akan muncul notifikasi “Order Successed”
7. Anda dapat mengecek layanan NEO Storage yang telah dibuat tadi pada menu Storage & Backup, lalu Pilih Neo Object Storage
C. Penutupan
Layanan Neo Object Storage adalah layanan cloud storage yang berjalan di protocol S3, yang mana dapat dikelola melalui aplikasi s3 Client seperti S3 Browser, S3CMD, Cyberduck. Dll
Semoga artikel ini dapat membantu Anda. Temukan bantuan lainnya melalui Knowledge Base Biznet Gio. Jika Anda masih memiliki kendala silahkan hubungi support@biznetgio.com atau (021) 5714567.
Popular Articles
-
Cara Install & Konfigurasi Monitoring Cacti Serta Mengetahui Fungsi Fitur Pada Cacti
8 people say this guide was helpful
-
Cara Mengaktifkan Telnet pada Windows 7, 8 dan 10
3 people say this guide was helpful
-
Instalasi DNS Server Menggunakan Service Bind di CentOS 7
4 people say this guide was helpful
-
Jenis-Jenis Software Virtualisasi untuk Membuat Virtual Machine
5 people say this guide was helpful